Honor 400 Ternyata Punya Kamera 200MP Setara DSLR, Ini Keunggulan Lainnya yang Bikin Kaget

Honor 400
Sumber :
  • Dok. Honor

 

Performa Oke untuk Kebutuhan Sehari-hari

 

Ditenagai prosesor Snapdragon 7 Gen 3, Honor 400 memberikan performa yang cukup ngebut untuk pemakaian harian, seperti browsing, sosmed, dan streaming.
Meski bukan ditujukan untuk gaming berat, performanya sudah cukup stabil untuk game populer seperti Mobile Legends atau PUBG Mobile di setting medium.

 

Fitur AI yang Bikin Konten Tambah Kreatif

 

Honor menyematkan banyak fitur berbasis kecerdasan buatan (AI) yang akan disukai konten kreator.