Laptop 3 Jutaan Bisa Main Genshin dan GTA V? Ini Review Jujur Advan Soulmate Plus Ryzen 5
Kamis, 10 Juli 2025 - 00:53 WIB
Sumber :
Laptop ini sudah dibekali SSD NVMe Gen 3 256GB yang punya kecepatan baca tulis hingga 3000 Mbps. Baterainya pun tahan lama, mencapai 8 jam dalam pengujian skenario office work via PCMark 10.
Port Lengkap dan Bobot Ringan
Dari segi konektivitas, Advan Soulmate Plus menyediakan banyak port, termasuk USB Type-C 3.2 (dengan power delivery dan display port), HDMI, USB Type-A, jack audio, dan slot microSD. Bobotnya hanya 1,4 kg, sangat cocok untuk dibawa ke kampus atau kantor.