6 Tablet RAM 8 GB Terbaik 2025: Performa Ngebut, Harga Terjangkau

Samsung Galaxy Tab A9+ 5G
Sumber :
  • Samsung

3. Redmi Pad Pro

Redmi Pad Pro menjadi salah satu tablet unggulan di kelas menengah dengan dukungan jaringan 5G. Ditenagai oleh prosesor Snapdragon 7s Gen 2 dan RAM 8 GB, tablet ini memiliki layar 12,1 inci 2.5K dengan refresh rate 120 Hz, cocok untuk pengguna yang memprioritaskan konektivitas dan performa visual. Baterai 10.000 mAh dan pilihan memori 128 GB hingga 256 GB membuatnya fleksibel untuk kebutuhan kerja dan hiburan. Harga mulai dari Rp4,5 juta menjadikan Redmi Pad Pro kompetitif di pasaran.

4. Samsung Galaxy Tab A9+ 5G

Samsung Galaxy Tab A9+ 5G adalah opsi menarik untuk pengguna yang mencari tablet 5G dengan harga terjangkau. Dibekali chipset Snapdragon 695 dan RAM 8 GB, tablet ini mampu menjalankan aplikasi berat seperti Genshin Impact dengan cukup lancar. Layar PLS LCD 11 inci dengan refresh rate 90 Hz memberikan kenyamanan visual yang baik. Kapasitas penyimpanan 128 GB dapat diperluas hingga 1 TB melalui microSD. Tablet ini dipasarkan mulai dari Rp3.999.000.

5. Samsung Galaxy Tab S9 FE+

Galaxy Tab S9 FE+ menawarkan fitur premium di kelas menengah. Dengan layar TFT 12,4 inci ber-refresh rate 90 Hz dan prosesor Exynos 1380, tablet ini memiliki RAM 8 GB serta baterai besar 10.090 mAh. Sertifikasi IP68 membuatnya tahan air dan debu, sementara dukungan S Pen menjadi nilai tambah bagi kalangan kreatif seperti ilustrator dan desainer. Harga mulai dari Rp8 juta cukup sepadan dengan fitur-fitur unggulan yang ditawarkan.

6. Xiaomi Pad 6