10 Laptop Xiaomi Ter-powerful 2025: AMD Ryzen 7 4700U, Mulai 5 Jutaan!
- Xiaomi
7. Mi Notebook Air 13 i5 – Rp13,2 Jutaan
Dibekali Intel i5 generasi ke-8 dan GPU MX150, laptop ini sanggup jalankan game seperti Genshin Impact dengan FPS stabil. Bisa upgrade RAM juga! Layarnya jernih dan desainnya premium.
8. Mi Notebook Air 13 i7 – Rp14,2 Jutaan
Kalau butuh tenaga lebih, ada varian i7 dengan GPU MX250 dan SSD PCIe 512 GB. Meski rilisan lama, performanya masih oke untuk pekerjaan grafis dan multitasking. Tambahan fingerprint sensor jadi nilai lebih soal keamanan.
9. RedmiBook 14 Ryzen 7 – Rp19,7 Jutaan
Laptop tipis berbobot 1,5 kg ini dibekali Ryzen 7 dan RAM 16 GB. Cocok buat kamu yang butuh tenaga besar tapi tetap ringan dibawa. Dilengkapi fitur Smart Connection untuk transfer file cepat ke HP Xiaomi.
10. RedmiBook 14 i7 Gen 8 – Rp30 Jutaan