Anti Boros Listrik, Tetap Dingin Pol! 5 Pilihan AC 1 PK Dual Inverter yang Hemat Listrik
Selasa, 15 Juli 2025 - 14:31 WIB
Sumber :
Kombinasi ini bikin Dual Inverter jadi pilihan ideal bagi kamu yang ingin hemat tapi tetap nyaman maksimal.
Rekomendasi AC 1 PK Dual Inverter Terbaik Juli 2025
Berikut daftar AC terbaik versi 1 PK (9.000–10.000 BTU/h) yang wajib kamu pertimbangkan tahun ini:
1. LG DUALCOOL ECO T10EV4
LG tetap jadi salah satu pionir dalam teknologi inverter. Seri T10EV4 adalah versi 1 PK dari DUALCOOL ECO yang dikenal super hemat.
Keunggulan:
Dual Inverter Compressor
Pendinginan cepat dan suara minim
Perlindungan voltase rendah
Smart Diagnosis
Desain ramping dan modern