Ada Labirin Rahasia di Sakura School Simulator, Sudah Coba Belum?

Labirin Rahasia di Sakura School Simulator
Sumber :
  • Istimewa

Tips Tambahan Agar Petualangan Lebih Menyenangkan

Begini Cara Main Squid Game di Sakura School Simulator, Menegangkan Banget!

Agar bermain jadi lebih seru, kamu bisa coba beberapa ide berikut saat menjelajahi labirin:

  • Main Bareng Teman
    Jika kamu main dalam mode multiplayer, ajak temanmu ikut menjelajahi labirin bersama. Bisa saling bantu atau malah jadi lomba siapa yang lebih cepat keluar!
  • Gunakan Kendaraan Mini
    Bawa sepeda atau kendaraan kecil lainnya ke dalam labirin. Ini membuat perjalanan lebih cepat dan sensasinya juga berbeda.
  • Pilih Kostum Sesuai Tema
    Pakai kostum petualang, ninja, atau detektif sebelum masuk. Selain lebih seru, tampilannya juga keren saat difoto.