Ending Sakura School Simulator Akhirnya Terungkap! Ini Misi dan Cara Menyelesaikannya

Menikah dengan Karakter Misterius di Sakura School Simulator
Sumber :
  • IST

Tak sedikit pemain yang menciptakan “ending buatan” mereka sendiri lewat fitur kreatif dalam game. Dengan memanfaatkan pose mode dan free camera, kamu bisa bikin cerita ala drama sekolah, horor, hingga film aksi.

Cara Mendapatkan Boneka Labubu Pink Langka di Sakura School Simulator

Banyak YouTuber populer seperti “Yuta Aoi” dan “Tiara Sakura” membuat serial cerita yang punya klimaks dan ending sendiri, layaknya drama bersambung. Inilah bukti kalau ending dalam game ini sebenarnya tergantung imajinasi kamu.

Kumpulkan Semua Item, Kostum, dan Outfit Rahasia

Jika kamu tipe kolektor, maka kamu bisa menamatkan game ini dengan mengumpulkan seluruh kostum, aksesoris, hingga senjata rahasia yang tersebar di seluruh map. Banyak item langka hanya bisa ditemukan di area tersembunyi atau saat event tertentu berlangsung.

Cara Jadi Pak Kusir yang Mengendalikan Delman di Sakura School Simulator

Setelah semua terkumpul dan tidak ada lagi yang bisa dibuka, kamu boleh merasa bahwa misi pribadimu telah selesai.

Meski tidak punya ending resmi, Sakura School Simulator ternyata bisa ditamatkan dengan berbagai cara unik sesuai selera bermainmu. Mulai dari kisah cinta, petualangan, pertempuran epik, hingga konten kreatif semua bisa jadi ending yang sah.

Rahasia Terbang Tanpa Jetpack di Sakura School Simulator, Cuma Modal Bantal!

Jadi, kalau kamu merasa sudah menjelajahi semua sisi kota, mengalahkan boss, punya pasangan, dan bikin cerita sendiri, selamat! Kamu sudah menemukan ending Sakura School Simulator versi kamu sendiri.

Halaman Selanjutnya
img_title