Nggak Perlu ke Tukang Service! Ini Cara Bersihin Port Charger HP Sendiri di Rumah

Port charger
Sumber :
  • VIVA/Trisya Frida

  • Simpan HP di tempat yang bersih dan bebas debu, hindari saku celana yang sering berisi remahan atau serat.
  • Gunakan penutup port atau case khusus jika sering beraktivitas di luar ruangan.
  • Bersihkan secara berkala, minimal sebulan sekali.
Cara Aman Menghapus System Data iPhone yang Penuh

Membersihkan port charger HP ternyata gampang kan? Asal tahu caranya, kamu nggak perlu khawatir bakal bikin rusak. Justru dengan menjaga kebersihannya, umur HP kamu bisa lebih panjang dan pengalaman ngecas jadi lebih lancar. Yuk, mulai rajin bersihin dari sekarang sebelum port-nya ngambek beneran!