Duel Smartphone Menarik Rp2 jutaan: Oppo A5 vs Vivo Y29, Mana yang Lebih Menggoda?
Vivo Y29 sedikit lebih agresif dengan varian RAM 6GB yang lebih murah, sementara untuk varian 8GB/128GB dan 8GB/256GB, keduanya bersaing ketat. Maka dari itu, perbandingan spesifikasi menjadi faktor penentu utama.
Spesifikasi Oppo A5 (CPH2727)
-
Dimensi: 165.71 x 76.24 x 7.99 mm, berat sekitar 193 gram
Warna: Mist White, Aurora Green
-
RAM: 8GB LPDDR4X
ROM: 128GB atau 256GB UFS 2.1
-
Layar: 6.67 inci LCD, resolusi 720x1604 piksel, refresh rate 90Hz
Kecerahan: 850 nits tipikal, 1000 nits HBM
Kamera belakang: 50MP (f/1.8) + 2MP mono (f/2.4)
Kamera depan: 5MP (f/2.2)
Video: 1080P/720P@30fps
Prosesor: Snapdragon 6s 4G Gen 1
Baterai: 6000mAh, pengisian daya SUPERVOOC 45W
Sistem operasi: ColorOS 15.0
Sensor: Sidik jari samping, pengenalan wajah
Konektivitas: Wi-Fi 5, Bluetooth 5.0, USB Type-C, jack audio 3.5mm, NFC (tergantung wilayah)
Jaringan: Dual Nano-SIM, 2G/3G/4G
Navigasi: Beidou, GPS, GLONASS, Galileo, QZSS
Spesifikasi Vivo Y29 (4G)
Dimensi: Sandalwood Brown: 165.70 x 76.30 x 8.09 mm (204 gram), Marble White: 165.70 x 76.30 x 8.19 mm (208 gram)
Warna: Marble White, Sandalwood Brown
RAM: 6GB atau 8GB LPDDR4X + Extended RAM hingga 8GB
ROM: 128GB atau 256GB eMMC 5.1
Layar: 6.68 inci LCD, resolusi 1608x720 piksel, refresh rate 120Hz
Kecerahan: 1000 nits
Kamera belakang: 50MP (f/1.8) + 2MP (f/2.4)
Kamera depan: 8MP (f/2.0)
Prosesor: Snapdragon 685
Baterai: 6500mAh, pengisian daya 44W
Sistem operasi: Funtouch OS 15 berbasis Android 15
Sensor: Sidik jari samping
Konektivitas: Wi-Fi dual-band, Bluetooth 5.0, USB Type-C, NFC
Jaringan: Dual SIM, 2G/3G/4G
Navigasi: GPS, Beidou, GLONASS, Galileo, QZSS
Sertifikasi: Tahan air dan debu (tanpa detail IP rating)
Vivo Y29 5G
- -