Trik Hapus Cache Browser Secara Otomatis, Internetan Makin Lancar dan Ngebut

Ilustrasi laptop
Sumber :
  • Freepik

Kamu juga bisa aktifkan penghapusan otomatis untuk item lain seperti history, cookies, atau data formulir jika dibutuhkan.

4. Safari (Khusus Pengguna Mac)

Jangan Sampai Data Bocor! Begini Cara Pakai Laptop Aman di Luar Rumah

Safari tidak punya fitur hapus cache otomatis secara langsung seperti browser lain, tapi kamu bisa menghapus cache dengan mudah lewat menu Developer:

  • Buka Safari > klik Preferences.
  • Masuk ke tab Advanced, lalu centang Show Develop menu in menu bar.
  • Setelah itu, klik menu Develop di atas layar dan pilih Empty Caches.

Untuk otomatisasi yang lebih lengkap, kamu bisa gunakan aplikasi tambahan seperti CleanMyMac untuk membersihkan cache secara terjadwal.

5. Browser di HP (Chrome Android/iOS)

Tips Simpel Mengatur Touchpad agar Laptop Lebih Responsif

Sayangnya, versi mobile Chrome belum menyediakan fitur hapus cache otomatis saat browser ditutup. Tapi kamu tetap bisa bersihkan cache secara manual:

Halaman Selanjutnya
img_title