Kamera HP Zeiss atau Leica, Mana yang Lebih Bagus? Ini Kelebihan dan Kekurangannya
-
Baca Juga :RAM Samsung Galaxy S25 Ultra: Mesin Multitasking Super Ngebut yang Bikin Ponsel Setara Laptop!
Vivo X200 Ultra – Flagship dengan dukungan Photographer Kit dan gimbal OIS.
Vivo V30 Pro – Kamera triple 50MP dengan Zeiss T* coating.
-
Vivo V50 – Mid-range dengan sensor utama 50MP.
Vivo X70 Pro – Dikenal lewat fitur gimbal dan hasil foto malam yang baik.
-
Sony Xperia 1 V – Kamera profesional dengan teknologi Alpha dan Zeiss.
Sony Xperia PRO-I – HP untuk fotografer pro dengan sensor 1 inci dan RAW 12-bit.
HP yang Menggunakan Kamera Leica
Xiaomi 15 Ultra – Kamera flagship dengan empat sensor dan lensa Summilux.
Xiaomi 13 Ultra – Kamera 50MP dengan desain klasik ala kamera Leica.
Xiaomi 12S Ultra – Salah satu pelopor kerja sama Xiaomi-Leica.
Xiaomi MIX Fold 2 – HP lipat dengan kamera Leica dan dukungan video 8K.
Huawei Mate 30 Pro – Kolaborasi terakhir Huawei-Leica sebelum berpisah.
Sharp Aquos R9 Pro – Flagship Jepang dengan teknologi Vario-Summicron.
Mana yang Lebih Baik: Zeiss atau Leica?
Jawabannya tergantung pada gaya fotografi dan preferensi pribadi:
Pilih Zeiss jika kamu mengutamakan reproduksi warna alami, kejernihan, dan hasil yang realistis. Cocok buat kamu yang suka memotret lanskap, wajah tanpa filter berlebihan, atau ingin video stabil.
Pilih Leica kalau kamu ingin foto yang artistik, dramatis, dan cinematic. Warna yang kuat cocok untuk konten Instagram atau gaya foto editorial.
Kehadiran Zeiss dan Leica di dunia smartphone adalah kabar baik bagi pengguna yang ingin hasil foto seperti kamera profesional tanpa harus bawa kamera besar.