5 Spesifikasi yang Wajib Ada di Laptop Murah di Bawah 6 Juta, Jangan Asal Beli!

Laptop MSI Prestige 13 AI+ EVO
Sumber :
  • MSI

Pastikan laptop tersebut punya slot tambahan atau opsi upgrade RAM, jadi kamu bisa menambah kapasitasnya di kemudian hari ke 8 GB atau lebih, agar performa makin optimal.

3. Penyimpanan Wajib SSD, Bukan HDD

5 Laptop HP Rp4 Jutaan Terbaik 2025, Udah Dapet SSD dan Layar Full HD!

Zaman HDD sudah lewat, bro. Untuk laptop modern, bahkan yang harganya di bawah 6 juta, penyimpanan SSD adalah keharusan. SSD bikin proses booting dan buka aplikasi jadi jauh lebih cepat.

Kapasitas 128 GB SSD saja sudah cukup buat pemakaian dasar, tapi kalau bisa dapat yang 256 GB tentu lebih baik. Hindari laptop yang masih pakai HDD, karena kecepatannya bisa bikin kamu frustrasi saat bekerja.

4. Layar Full HD dengan Panel IPS, Biar Nggak Sakit Mata

ASUS ExpertBook P3 Bukan Kaleng-Kaleng! Intip Spesifikasi dan Ketangguhannya yang di Atas Rata-Rata

Layar juga jangan diabaikan, ya. Resolusi minimal yang kamu butuhkan sekarang adalah Full HD (1920x1080), bukan HD biasa (1366x768). Apalagi kalau kamu banyak menghabiskan waktu di depan layar untuk menonton, mengedit, atau membaca.

Panel IPS juga wajib, karena menawarkan sudut pandang lebih luas dan warna yang lebih akurat. Jangan tergoda harga murah tapi layarnya masih TN dengan resolusi rendah—mata kamu bisa cepat lelah!

Halaman Selanjutnya
img_title
5 Rekomendasi Laptop Rp2 Jutaan untuk Pelajar dan Mahasiswa: Murah tapi Fungsional