Gmail Kini Punya Fitur Unsubscribe Otomatis, Begini Cara Bersih-Bersih Inbox Cuma dalam Hitungan Detik

Gmail/email
Sumber :
  • Pixabay

Fitur ini sedang digulirkan bertahap oleh Google untuk pengguna di web, Android, dan iOS, terutama di Amerika Serikat dan beberapa negara lainnya. Tapi tenang, fitur ini akan sampai ke Indonesia juga.

Di Desktop:

  • Buka Gmail
  • Klik menu “More” di sidebar kiri
  • Pilih “Manage subscriptions”
  • Lihat daftar pengirim dan seberapa sering mereka kirim email
  • Klik Unsubscribe di pengirim yang ingin kamu hentikan

Di Android:

  • Fitur akan hadir mulai pertengahan Juli 2025

Di iOS:

  • Dirilis menjelang akhir bulan ini
Halaman Selanjutnya
img_title
Cara Mematikan Notifikasi Web di Chrome dan Safari macOS Tanpa Ribet