Cara Gocek Lawan di eFootball 25: Bola Nempel di Kaki Sulit Direbut!
- EGW News
Teknik ini sangat efektif di zona tengah atau saat melakukan counter-attack cepat.
3. Brake & Turn: Berhenti Mendadak, Langsung Ganti Arah
Untuk menghadapi pressing ketat, kamu bisa gunakan teknik emergency brake. Tap dua kali arah analog untuk menghentikan gerakan pemain secara tiba-tiba. Setelah itu, langsung arahkan analog ke sisi lain untuk berakselerasi.
Gerakan ini bisa memancing bek lawan bergerak ke arah salah, sementara kamu meloloskan diri ke sisi sebaliknya.
4. Finish Dribble: Kendalikan Tempo Serangan
eFootball 25 memperkenalkan fitur baru bernama Finish Dribble, di mana kamu bisa melakukan dribble pelan tanpa menekan tombol apa pun—cukup flick analog saja. Teknik ini berguna untuk mengatur tempo permainan, terutama saat menunggu support atau mencari celah pertahanan lawan.
5. Trik Pass & Move Crossover